Melanjutkan dari artikel yang sebelumnya Membuat Web Server Di Fedora 6 Part1 dan di artikel Membuat Web Server Di Fedora Part2 ini aku akan membahas bagaimana cara untuk mengaktifkan web server dan di lanjutkan dengan konfigurasi dasarnya di linux fedora 6.Bila kamu telah mengetahui pada part2 ini silahkan lanjutkan dengan artikel part3 Membuat Web Server Part3.
MENGAKTIFKAN WEB SERVER
- Untuk menjalankan apache ketiklah perintah berikut pada console :
- Untuk mengecek apakah apache telah aktif gunakan perintah telnet :
- Lanjutkan dengan mengetikan HEAD | HTML dan tekan ENTER 2x.
- Agar service httpd aktif pada saat start-up gunakan perintah berikut :
- Bila kamu tidak membuat DNS Server pada fedora 6 pada PC server maka proses instalasi apache selesai sampai disini dan kamu dapat melihat isi atau home page webserver kamu dengan mengetikan http://localhost pada URL browser kamu. Bila kamu membuat DNS server maka ikutilah langkah – langkah berikut :
[root@yustian ~]#service httpd start
[root@yustian ~]#telnet localhost 80
[root@yustian ~]#chkconfig –level 35 httpd on
- Masuk dan editlah file httpd.conf
- Ubah tag dibawah in dengan nama domain yang telah ada pada database DNS Server kamu. Alamat ini yang akan kamu isi pada URL browser.
- Jika kamu ingin memindahkan letak home page webserver, ubahlah tag berikut :
- Bila ingin memberikan nama – nama file yang akan secara otomatis dibuka oleh websever pada home pagenya.Contoh kamu ingin agar file php dapat langsung diload oleh webser tanpa mengetikan nama file-nya karena file – file ini yang akan pertama kali diload oleh browser pada saat masuk diweb kamu.Ubahlah bagian tag berikut:
- Simpanlah konfigurasi ini lalu restart httpd daemon-nya
- Selanjutnya jika kamu ingin agar setiap user dapat membuat personal home page mereka sendiri ikuti artikel lanjutan Membuat Web Server Part3.
[root@yustian ~]#vi /etc/http/conf/httpd
#ServerName www.example.com:80Contohnya menjadi :
ServerName www.yustian.com:80
DocumentRoot “/var/www/html”Contohnya menjadi :
DocumentRoot “/home/yus”
DirectoryIndex index.htmlContohnya menjadi
DirectoryIndex index.html index.htm index.php
[root@yustian ~]#service httpd restart
Sumber
0 Response to "Membuat web server di fedora 6 part2"
Posting Komentar