Hosting Unlimited Indonesia

Panduan Instalasi Zimbra Mail Server pada SUSE Linux Enterprise Server 11

Berikut adalah link untuk melakukan download file PDF berisi tutorial instalasi Zimbra Mail Server versi 6 pada SUSE Linux Enterprise Server 11 SP 1 64 bit. Tutorial yang sama saya implementasikan dan saya gunakan pada berbagai klien yang menggunakan layanan Excellent Infotama Kreasindo.
Selain membahas instalasi sistem sejak awal, tutorial juga membahas konfigurasi DNS, instalasi Zimbra, manajemen dasar Zimbra dan penggunaan webmail dan konfigurasi mail client. Total ada 35 halaman dalam tutorial berbentuk file PDF sebesar 1.6 MB.
Silakan Download : Panduan Instalasi Zimbra Mail Server pada SUSE Linux Enterprise Server 11 , semoga bermanfaat.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Panduan Instalasi Zimbra Mail Server pada SUSE Linux Enterprise Server 11"

Posting Komentar